Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Oktober Adalah Bulan Peduli Kanker Payudara

Oktober adalah Bulan Peduli Kanker Payudara yang secara visual ditandai dengan "pink ribbon" (pita pink), lambang internasional untuk menunjukkan dukungan moral dan solidaritas terhadap wanita penderita kanker payudara. Warna pink sendiri secara global dianggap warna feminin, melambangkan kepedulian, kasih sayang, kecantikan, dan kebaikan.

Di negera Barat terutama Amerika Utara, bulan Oktober ditandai dengan melubernya warna pink di mana-mana sebagai dukungan terhadap gerakan peduli kanker payudara. Ribuan produk warna pink ditawarkan -skala besar/kecil- dimana sebagian hasil penjualan disumbangkan untuk mendukung berbagai kegiatan gerakan peduli kanker payudara ini.

Keep calm and support breast cancer awareness

2 komentar untuk "Oktober Adalah Bulan Peduli Kanker Payudara"

  1. bibi saya terkena kangker payudara, sekarang sedang melakukan kemoterapi terbayang bagaimana rasanya, kami memberikan dukungan moral untuk kesembuhan bibi

    BalasHapus
  2. mari kita jadikan bulan Oktober ini adalah bulan penuh berkah dengan turut serta mensosialisasikan kepada seluruh warga negara bahaya kanker payudara, jika dimuali dari kita oleh kita semoga menjadi untuk kita yang jadi sehat dan terhindar dari kanker payudara.

    BalasHapus
close